Menuju islam hakiki
Recent Posts
FENOMENA SYIRIK CINTA
Sesungguhnya semua Ibadah dan ketaatan tidak akan tegak kecuali di atas tiga rukun yang harus tertancap dalam hati kita yaitu cinta (الْحُبُّ), takut (الْخَوْفُ) dan berharap (الرَّجَاءُ). Allah Ta'ala berfirman tentang cinta (artinya): “Dan orang-orang yang beriman...
SIKAP KEPADA PEMIMPIN
Tidak ada satupun perintah di dalam al-Qur'an dan Hadits melainkan akan mendatangkan kebaikan. Termasuk perintah untuk menunaikan hak-hak penguasa atau pemerintah di negeri-negeri kaum muslimin. Hak-hak penguasa tersebut adalah kewajiban yang harus ditunaikan oleh...
KEUTAMAAN ISTIGFAR
Manusia diciptakan penuh dengan kekurangan, diantara kekurangan manusia adalah selalu berbuat dosa. Akan tetapi Allah Yang Maha Bijaksana mensyariatkan suatu ibadah yang bisa menutupi kekurangan tersebut. Ibadah itu adalah istigfar. Diantara keutamaan-keutamaan...
KIAT MERAIH RIZKI YANG BERKAH
Allah subhanahu wata'la berfirman: إِنَّ اللَّهَ هُوَ الرَّزَّاقُ ذُو الْقُوَّةِ الْمَتِينُ "Sesungguhnya Dialah Allah yang maha Pemberi rizki, memiliki kekuatan lagi perkasa." (Qs: Adzzariat:58) Dialah Allah yang memberikan rizki serta menjaminnya untuk semua...
PENGIKIS-PENGIKIS KEIMANAN
Kita adalah manusia biasa yang diciptakan dari tanah liat yang terkadang akan kuat dalam keimanan dengan cahaya Allah dan terkadang pula akan lemah dalam keimanan dengan dosa dan kelalaian, kita bukanlah diciptakan dari cahaya sehingga bagaikan Malaikat yang selalu...
WASIAT RASULULLAH ﷺ KEPADA ABU DZAR AL-GHIFARI
Abu Dzar radhiallahu ‘anhu berkata: أَوْصَانِيْ خَلِيْلِي بِسَبْعٍ : بِحُبِّ الْمَسَاكِيْنِ وَأَنْ أَدْنُوَ مِنْهُمْ، وَأَنْ أَنْظُرَ إِلَى مَنْ هُوَ أَسْفَلُ مِنِّي وَلاَ أَنْظُرَ إِلَى مَنْ هُوَ فَوقِيْ، وَأَنْ أَصِلَ رَحِمِيْ وَإِنْ جَفَانِيْ، وَأَنْ أُكْثِرَ مِنْ...